Advertisement

Menikmati Floating Breakfast di Atrium, Yakin Gak Mau Coba?

Kusnul Isti Qomah
Sabtu, 14 Desember 2019 - 10:07 WIB
Mediani Dyah Natalia
Menikmati Floating Breakfast di Atrium, Yakin Gak Mau Coba? Seorang pengunjung menikmati sarapan dengan cara berbeda di The Atrium Hotel and Resort yakni floating breakfast di Telaga Warna Swimming Pool belum lama ini./ Ist - The Atrium Hotel And Resort

Advertisement

Harianjogja.com, JOGJA—The Atrium Hotel and Resort hotel menghadirkan sensasi sarapan unik yakni, Secret Floating Breakfast.

Restu Ema Nuraini, Marketing Communication The Atrium Hotel and Resort mengungkapkan hotel bintang empat yang terletak di Jl. Kebon Agung No. 20 Sendangadi, Mlati, Sleman ini menyajikannya dengan berbeda yaitu Secret Floating Breakfast yaitu menikmati sarapan sambil berenang. Secret floating breakfast bisa dinikmati mulai dari Desember hanya dengan Rp95.000 nett/pax bagi tamu yang tidak menginap.

Advertisement

"Harga tersebut juga berlaku untuk tamu yang menginap in house dengan penambahan additional Rp95.000 nett/pax sudah bisa menikmati breakfast sambil berenang di Telaga Warna Swimming Pool kolam renang berkonsep semioutdoor," ujar dia, Jumat (13/12).

Ada dua pilihan menu yang ditawarkan yakni continental breakfast & American Breakfast yaitu egg sunny side up, fresh fruit tiga macam, toast bread jam, croisant chocolate, juice guava, waffle topping, tea/coffee. "Kelebihan yang lain adalah free flow, bisa refill," ungkap dia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

alt

Jalan Rusak di Sleman Tak Kunjung Diperbaiki, Warga Pasang Spanduk Obyek Wisata Jeglongan Sewu

Sleman
| Sabtu, 20 April 2024, 18:57 WIB

Advertisement

alt

Rekomendasi Menyantap Lezatnya Sup Kacang Merah di Jogja

Wisata
| Sabtu, 20 April 2024, 07:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement