Ekbis

IM3 Ooredoo Beri Kebebasan Internetan Freedom 2.0

Penulis: Bernadheta Dian Saraswati
Tanggal: 07 Juni 2016 - 03:20 WIB
Head of Sales Central Java Area PT Indosat Ooredoo Nanang Tri Suseno (kiri), Head of Region Central & West Java Indosat Ooredoo Hari Sukmono (tengah), dan Division Head Development-Youth PT Indosat Ooredoo Devimaz Gusmal (kanan) saat peluncuran Paket IM3 Freedom Combo, Rabu (13 - 1).

IM3 Ooredoo terus menyuguhkan pasar.

Harianjogja.com, JAKARTA -- IM3 Ooredoo memperkenalkan Freedom 2.0 pada Ramadhan 2016. IM3 Ooredoo memberikan kebebasan internetan, membawa pengalaman unlimited dengan Internetan Unlimited, konten Unlimited, serta membuka akses untuk semua tanpa khawatir akan biaya yang tinggi.

Alexander Rusli, President Director & Chief Executive Officer Indosat Ooredoo, mengatakan sekarang Freedom Combo menjadi lebih baik dengan memberikan lebih banyak kuota internetan.

"Kami memperkenalkan Freedom Mini, yang membawa pengalaman Unlimited bagi lebih banyak orang dengan berbagai pilihan paket berlaku satu hari sampai dengan tujuh hari dengan harga terjangkau mulai dari Rp1.000 per hari," kata dia dalam rilisnya, Senin (6/6/2016).

Ia mengatakan, IM3 Ooredoo akhirnya mengubah paradigma pascabayar dengan memperkenalkan freedom postpaid yang akan mempunyai semua fitur freedom combo. Benefit yang diberikan lebih banyak, tetapi dengan harga yang sama, terutama untuk keluarga.

"Kami akan menjadikan paket freedom combo menjadi lebih baik dengan memberikan manfaat yang jauh lebih banyak lagi. Double kuota internetan sekarang dapat digunakan di semua jaringan, sehingga pelanggan tidak perlu khawatir dan lebih bebas internetan," kata dia.

Unlimited Stream Free musik sekarang memberikan satu bulan gratis berlangganan spotify premium di semua paket Freedom Combo, dan tentu saja pelanggan juga mendapatkan layanan Unlimited telpon dan SMS. "Semua benefit tersebut tersedia mulai harga Rp59rb per bulan, pelanggan juga dapat memilih beragam paket yang tersedia dalam berbagai pilihan yaitu M, L, XL, dan XXL, sesuai kebutuhan," ujar dia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling Sukoharjo Hari Ini 24 April 2024
  2. Jadwal Samsat Keliling Sragen Hari Ini 24 April 2024
  3. Samsat Keliling Karanganyar Hari Ini Hadir di Tiga Kecamatan
  4. Prakiraan Cuaca Sukoharjo 24 April 2024: Berpeluang Turun Hujan Sore Nanti

Berita Terbaru Lainnya

PLN Mobile Proliga 2024 Siap Digelar, Kolaborasi Dukungan Untuk Pengembangan Voli di Tanah Air
Lahan Panen DIY April 2024 Diperkirakan 35.557 Hektare, Gunungkidul Terluas
Seusai Lebaran, Harga Bawang Merah Jadi Mahal
Nilai Tukar Rupiah Remuk, DPD REI DIY: Tidak Menjadikan Bisnis Properti Kolaps
Tak Terpengaruh Konflik Iran-Israel Harga Minyak Dunia Turun
Dorong Laju Transisi Energi, PLN Kampanyekan Kendaraan Listrik pada Peringatan Hari Bumi 2024 Jawa Tengah
Airlangga Nilai Nilai Tukar Rupiah Lebih Baik Dibandingkan Negara Lain
Sahid Raya Hotel Gelar Konser Iwan Fals, Presale Tiket 30 April 2024
Pakar Energi UGM Sebut Konflik Iran-Israel Bisa Picu Kenaikan Harga BBM
EIGER Adventure dan 100 Perempuan Indonesia Rayakan Hari Kartini Berkebaya di Puncak Gunung Kembang