Hiburan

Sinopsis Orphan: First Kill, Tayang 28 Januari

Penulis: Restu Wahyuning Asih
Tanggal: 23 Januari 2022 - 03:37 WIB
Poster film horor Orphan: First Kill, tayang segera di bioskop akhir Januari 2022.

Harianjogja.com, SOLO - Prekuel film Orphan akan hadir di bioskop bulan ini dan sinopsisnya menarik disimak.

Orphan: First Kill dijadwalkan tayang pada 28 Januari 2022 mendatang.

Meskipun hingga kini pihak Paramount Pictures belum mau mengonfirmasi jadwal tayang film horor yang dinanti penggemar ini.

Sebelumnya, prekuel film Orphan 2009 ini hendak diberi judul Esther. Namun pada September 2021, film ini akhirnya dirumah menjadi Orphan: First Kill.

Meski bertambah usia, tim produksi meminta Isabelle Fuhrman untuk mengulangi perannya sebagai Esther/Lena dan dia akan menjadi associate producer film tersebut.

Sinopsis

Leena Klammer adalah seorang wanita yang menderita hipopituitarisme, setelah menyamar sebagai "Esther", putri Katie Mauerova dan Richard Mauerova yang hilang.

Leena akhirnya mencuri identitas Esther, putri yang hilang dari keluarga tersebut.

Merasa ada yang aneh, Katie yakin bahwa Leena yang tinggal bersama dengannya bukanlah putrinya.

Di sisi lain, sang suami menuduh bahwa Katie terlah berhalusinasi.

Mengetahui keberadaannya terancam, Leena mencoba memisahkan mereka hingga menyebabkan beberapa masalah besar bagi keluarga.

Ternyata Katie dengan cepat menemukan masa lalu kelam dan sejarah pembunuhan Leena yang justru mengancamnya.

Leena yang menyamar menjadi Esther pun mencoba melakukan 'pembunuhan pertamanya'.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber : JIBI/Bisnis.com

Berita Terkait

Pendaftaran Santri Film Festival Dibuka hingga 10 November
The Asset, Thriller Denmark Penuh Intrik Jadi Favorit di Netflix
Netflix Rilis Zomvivor Thailand, Jadi Pesaing Film Abadi Nan Jaya
Absen Reuni, Ryu Jun Yeol Tetap Hadir di Proyek Spesial Reply 1988

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. Panduan Lengkap Slot Online di JendelaToto
  2. Panduan Lengkap Main di Jendelatoto
  3. Main Slot Gacor Mudah Menang 2025
  4. Best Strategies for Togel Players

Berita Terbaru Lainnya

Sinopsis Film Die, My Love: Ketika Depresi Pasca Melahirkan
Sinopsis Film Pangku, Debut Reza Rahadian Sebagai Sutradara
Ini Alasan Ariel NOAH Menerima Peran Karakter Dilan di Film Terbaru
Musisi Muda Jogja, Audira Putri Hadir dengan Balada Rasa
Sinopsis Predator: Badlands! Kisah Dek Sang Predator Muda
Amitabh Bachchan Bayar Pajak Rp240 Miliar di India
Sampai Titik Terakhirmu: Kisah Cinta Viral Albi & Shella
Tersangkut Narkoba, Artis Onad Hanya Jalani Rehabilitasi Tiga Bulan
Tenang tapi Memikat, 5 K-Drama Ini Rayakan Pesona Introvert
Kasus Narkoba Onad: Jalani Asesmen di BNNP DKI