Advertisement

Warganet Dibuat Bingung Cara Membaca Nama Makanan Ini, Lempeng atau Lempeng?

Nina Atmasari
Senin, 06 Desember 2021 - 22:37 WIB
Nina Atmasari
Warganet Dibuat Bingung Cara Membaca Nama Makanan Ini, Lempeng atau Lempeng? Unggahan tentang nama makanan lempeng. - Tangkapan layar

Advertisement

Harianjogja.com, JOGJA-- Sebuah unggahan berisi foto makanan menjadi perdebatan di media sosial twitter. Penyebabnya bukan karena makanan itu, tetapi pada keterangan foto tersebut.

Foto makanan tersebut diunggah oleh akun twitter @JogjaUpdate. Makanan itu adalah makanan khas Jawa yang bernama lempeng. Makanan ini terbuat dari nasi yang ditumbuk kemudian dicetak tipis, dijemur dan setelah kering digoreng. Teksturnya renyah seperti kerupuk.

Advertisement

Hal yang menjadi perdebatan dalam unggahan ini adalah cara membaca nama makanan tersebut yaitu lempeng. Seperti diketahui, cara pengucapan huruf e ada tiga macam fonem, yaitu e pada kara besok, beras dan bebek.

Namun, dalam unggahan tersebut, meski dalam unggahan tersebut, akun @JogjaUpdate mempertanyakan cara membaca huruf e pada kata lempeng. Hal yang membuat perdebatan adalah karena akun menyebut dua kali 'lempeng" tanpa memberikan tanda khusus cara membacanya.

"Iki lempeng le moco lempeng opo lempeng?," tulisnya yang artinya "Ini lempeng cara membacanya lempeng atau lempeng?".

Unggahan pada Senin (6/12/2021) pagi ini pun menarik perhatian warganet. Warganet pun menjadi bingung tentang cara membaca huruf e pada nama makanan itu.

"kok aku mangkel ya," tulis @finandaintanl.

"sak muni-munine lah apa jare," komentar @Imontwrnow.

Namun, ada warganet yang memberikan penjelasan.

"lempeng kayak nek moco lempeng bumi," tulis @sewtiya.

Untuk diketahui, makanan ini dibaca seperti membaca kata lempeng bumi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

Berita Pilihan

Advertisement

alt

Hari Kedua Perundingan Gencatan Senjata, Perang Israel-Hamas Masih Buntu

News
| Minggu, 05 Mei 2024, 21:17 WIB

Advertisement

alt

Mencicipi Sapo Tahu, Sesepuh Menu Vegetarian di Jogja

Wisata
| Jum'at, 03 Mei 2024, 10:37 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement