Jogjapolitan

Foto-foto Gagahnya Gunung Merapi pada Minggu Sore, Warganet: Mahaguru Menyapa

Penulis: Nina Atmasari
Tanggal: 28 November 2021 - 20:27 WIB
Penampakan Gunung Merapi dari flyover Janti. - Ist/ tangkapan layar

Harianjogja.com, JOGJA-- Cuaca di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada Minggu (28/11/2021) tidak cerah. Namun, Gunung Merapi yang ada di perbatasan Sleman (DIY) dan Magelang, serta Boyolali Jawa Tengah tampak gagah.

Cuaca di DIY setelah beberapa hari terakhir banyak diguyur hujan, pada Minggu sore hujan tidak turun. Cuaca tidak cerah, ada sedikit mendung.

Meski demikian, Gunung Merapi yang ada di sisi utara DIY terlihat jelas. Gunung yang saat ini sedang aktif ini tampak sangat gagah menjulang tinggi. Bahkan, Merapi tampak jelas hingga puncaknya, tampa tutupan kabut maupun awan.

Tak hanya Merapi, Gunung Merbabu yang ada di sebelahnya pun juga terlihat.

Gagahnya Merapi dan Merbabu ini bisa dilihat dari sejumlah titik di DIY. Tak hanya dari kawasan Sleman, bahkan kecantikan Merapi bisa terlihat dari wilayah DIY.

Hal ini tampak dari unggahan sejumlah warganet di media sosial twitter. Warganet mengabadikan kecantikan gunung tersebut melalui lensa kamera.

Gunung Merapi dan Gunung Merbabu tampak cantik

Gunung Merapi sedang gagah-gagahnya

Gunung Merapi bikin pemandangan di Jogja bagus

Gunung Merapi di Minggu malam

Ada pula warganet yang menganggap cantiknya Merapi sebagai pengobat hati.

Mahaguru menyapa

Nah, ituah potret cantiknya Gunung Merapi di Minggu sore. Apakah Anda juga sempat menyaksikannya?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

Hujan Abu Tipis Terjadi di Sejumlah Desa di Kemalang Klaten
Warga Lereng Merapi Merasakan Hujan Abu Tipis dan Bau Belerang
Puluhan Guguran Lava Terjadi di Gunung Merapi dalam Sepekan
2 Awan Panas dan Puluhan Guguran Lava Terjadi di Merapi Sepekan

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. Panduan Lengkap Slot Online di JendelaToto
  2. Panduan Lengkap Main di Jendelatoto
  3. Main Slot Gacor Mudah Menang 2025
  4. Best Strategies for Togel Players

Berita Terbaru Lainnya

Mortir Peninggalan Perang Dunia II Ditemukan di Cokrodiningratan Jogja
Regulasi Pelarangan Konsumsi Daging Anjing DIY Masih di Tahap Awal
Seluruh Pantai di Gunungkidul Rawan Abrasi, Begini Kajiannya
Jadwal DAMRI Jogja ke YIA Kulonprogo Selasa 4 November 2025
Padat Karya Jadi Wujud Pembangunan Berkeadilan
Tol Jogja-Solo: Pemindahan Makam Terdampak di Mlati Diawali Selamatan
Jadwal DAMRI Selasa 4 November 2025, Bandara YIA ke Jogja
Jadwal Bus Sinar Jaya Malioboro ke Parangtritis Selasa 4 November 2025
Pemakaman PB XIII: Abdi Dalem Gelar Ritual Bedah Bumi di Pajimatan
Prakiraan BMKG Selasa 4 November 2025, DIY Hujan Sedang