Jogjapolitan

BERITA JOGJA HARI INI: Waspadai Siklus 6 Tahunan DBD

Penulis: Media Digital
Tanggal: 20 Januari 2022 - 05:07 WIB
Halaman muka Harian Jogja edisi Kamis, 20 Januari 2022. - Istimewa

DBD Turun, Waspadai Siklus 6 Tahunan

JOGJA – Kasus demam berdarah dengue (DBD) di sejumlah wilayah di DIY menurun saat pandemi Covid-19. Pembatasan mobilitas diperkirakan menjadi pemicu menurunnya jumlah kasus.

Anggaran Pemulihan Ekonomi Nasional Naik

JAKARTA–Anggaran Program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) 2022 meningkat menjadi Rp455,62 triliun.

Persiapkan Kehamilan, Sel Telur Dibekukan

Memiliki keturunan menjadi salah satu impian sebagian besar manusia. Seolah tak pernah berhenti inovasi medis, khususnya yang terkait dengan sistem reproduksi manusia terus berkembang. Salah satunya adalah pembekuan sel telur (egg freezing).

Swasta Didorong Mengelola Parkir 

GONDOMANAN—Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Jogja mendorong pihak swasta atau perorangan untuk mengajukan permohonan pengelolaan parkir.

Kualitas Pendidikan di Sleman Masih Unggul

SLEMAN—Pandemi Covid-19 memaksa dunia pendidikan menerapkan kegiatan pembelajaran jarak jauh (PJJ) atau online. Lantaran PJJ belum familier di tengah masyarakat, kondisi tersebut turut berimbas pada penurunan mutu pembelajaran.

Aneka Dharma Digelontor Rp1,3 Miliar

BANTUL—Pemkab Bantul menggelontor penyertaan modal untuk Perumda Aneka Dharma sebesar Rp1,3 miliar. Padahal, selama ini perusahaan pelat merah ini tidak pernah memberikan kontribusi dalam pendapatan asli daerah (PAD).

Dosis Kedua Rampung Akhir Januari

SENTOLO—Badan Intelijen Negara Daerah (Binda) DIY mulai menggelar vaksinasi Covid-19 dosis kedua untuk anak usia 6-11 tahun di sejumlah wilayah di Kulonprogo. Program ini diharapkan selesai pada akhir Januari mendatang. Untuk vaksinasi dosis ketiga atau booster capaiannya baru di angka 790 orang.

Akses ke Pantai Masih Jelek

TEPUS–Pemkab Gunungkidul terus berupaya menjadikan destinasi wisata di Gunungkidul maju ke tingkat dunia. Sayangnya akses ke tempat wisata masih banyak yang harus diperbaiki.

KOI Minta Atlet Peroleh Diskresi

JAKARTA- Pemerintah diminta memberikan diskresi terkait dengan karantina bagi para pelaku olahraga yang datang dari luar negeri.

Anda dapat membaca lebih lengkap di Harian Jogja versi cetak. Dapatkan Harian Jogja dengan harga Rp3.000 di agen terdekat.  Selamat membaca. Harian Jogja, berbudaya, menginspirasi, terpercaya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

Top Ten News Harianjogja.com, Jumat 23 Januari 2026
Top Ten News Harianjogja.com, Kamis 22 Januari 2026
Top Ten News Harianjogja.com, Rabu 21 Januari 2026
Top Ten News Harianjogja.com, Selasa 20 Januari 2026

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. Panduan Lengkap Slot Online di JendelaToto
  2. Panduan Lengkap Main di Jendelatoto
  3. Main Slot Gacor Mudah Menang 2025
  4. Best Strategies for Togel Players

Berita Terbaru Lainnya

Progres Tol JogjaSolo Seksi 2 Paket 2.2 Capai 78 Persen
Jadwal KRL Jogja-Solo Sabtu 24 Januari 2026, Berhenti di 13 Stasiun
Jadwal Lengkap KRL Solo-Jogja Sabtu 24 Januari 2026
JJLS Kulonprogo Masih Sepi Investor Besar

JJLS Kulonprogo Masih Sepi Investor Besar

Jogjapolitan | 4 hours ago
Gedung Baru RSUD Sleman Lima Lantai, Layanan Subspesialis Diperkuat
Harda Kiswaya Tegaskan Tak Pernah Bahas Hibah dengan Raudi Akmal
Pencurian Tabung Gas di Mulyodadi Bantul Terbongkar, Pelaku Ditangkap
RSUD Sleman Tegaskan Ambulans Relawan Tak Dikenai Tarif Parkir
Satpol PP Jogja Perketat Patroli Penginapan Diduga Tak Berizin
Petani Bambanglipuro Bantul Gropyokan Tikus Biang Kerok Gagal Panen