News

Ini Rekomendasi Vitamin dari Dokter untuk Pasien Covid-19

Penulis: Muhammad Khadafi
Tanggal: 13 Januari 2021 - 21:37 WIB
Ilustrasi vitamin.

Harianjogja.com, JAKARTA -- Indonesia memasuki masa darurat Covid-19. Sepanjang dua pekan pertama bulan pertama 2021, penambahan harian kasus positif setidaknya sudah 4 kali mencetak rekor.

Hari ini, kasus positif kembali mencetak rekor, yakni bertambah 11.278 orang, hampir tepat dua pekan setelah libur natal dan tahun baru berakhir. Kemarin, kasus positif secara nasional naik 10.047 orang.

Tidak heran orang-orang yang terinfeksi virus Corona semakin dekat dengan kita. Oleh karena itu ada baiknya mengetahui daftar vitamin yang dianjurkan dokter dalam Pedoman Tatalaksana Covid-19 edisi ketiga.

Pedoman tersebut disusun oleh Perhimpunan Dokter Paru Indonesia, Perhimpunan Dokter Spesialis Kardiovskular Indonesia, Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia, Perhimpunan Dokter Anestesiologi dan Terapi Insentif Indonesia, serta Ikatan Dokter Anak Indonesia.

Bisnis.com merangkum vitamin yang bisa diminum secara mandiri di rumah oleh pasien tanpa gejala hingga gejala ringan. Selanjutnya pasien bergejala sedang hingga berat membutuhkan penanganan tenaga kesehatan.

Berikut catatannya:


1. Pasien COVID-19 Tanpa Gejala
Vitamin C, dengan pilihan:

Vitamin D:

2. Pasien COVID-19 Gejala Ringan

Vitamin C:

Vitamin D:

3. Pasien COVID-19 Gejala Sedang

Pemberian vitamin diberikan melalui suntikan intravena selama perawatan di rumah sakit.
 
4. Pasien COVID-19 Gejala Berat

Pasien COVID-19 gejala berat sudah membutuhkan perawatan intensif di rumah sakit. Pemberian vitamin dilakukan dengan suntikan intravena sesuai anjuran dokter.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber : Bisnis.com

Berita Terkait

Pasien Melonjak dan Nakes Terinfeksi Covid-19, Gunungkidul Butuh Sukarelawan Kesehatan
Sleman Bersiap Dirikan Rumah Sakit Darurat Covid-19
Rumah Sakit di DIY Mulai Rekrut Sukarelawan Nakes
Epidemiolog Sarankan Jokowi Ambil Opsi Lockdown, Ini Alasannya

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. Gelapkan Uang & Terlibat Pencucian Uang, Dosen Nuklir UGM Diburu Polda Jatim
  2. Tak Dibagikan ke Warga Miskin, Oknum Kadus di Situbondo Malah Jual Beras Bansos
  3. Bahaya Asap Rokok 20 Kali Tingkatkan Risiko Kanker Paru
  4. Para Pemain Cadangan Pelita Jaya Jakarta Benamkan Bima Perkasa Jogja 101-67

Berita Terbaru Lainnya

Seorang Polisi Berkendara dalam Kondisi Mabuk hingga Tabrak Pagar, Kompolnas: Memalukan!
Detik-detik Pasutri Terseret Banjir Lahar Hujan Semeru, Jembatan Ambrol saat Dilintasi
Pemerintah dan DPR Didesak Segera Mengesahkan RUU Perampasan Aset
Arab Saudi Rilis Aturan Baru Visa Umrah 2024, Simak Informasi Lengkapnya
Darurat, Kasus Demam Berdarah di Amerika Tembus 5,2 Juta, 1.800 Orang Meninggal
Ketua KPU Hasyim Asy'ari Kembali Dilaporkan Terkait dengan Kasus Asusila
ASN Akan Dipindah ke Ibu Kota Nusantara Secara Bertahap hingga 2029, Ini Prioritasnya
Visa Umrah Kini Tidak Boleh Buat Piknik, Ini Aturan Barunya
Gelombang I Pemberangkatan Jemaah Calon Haji ke Tanah Suci Dijadwalkan 12 Mei 2024
Diserang Israel, Iran Sebut Fasilitas Nuklir Aman dan Siap Membalas dengan Rudal