News

Alumni SMAN 8 Jogja, Ini Kesan Sekolah tentang Calon Kapolri Listyo Sigit

Penulis: Hafit Yudi Suprobo
Tanggal: 21 Januari 2021 - 21:57 WIB
Komjen Listyo Sigit Prabowo - Antara

Harianjogja.com, JOGJA--Komisaris Jenderal (Komjen) Polisi Listyo Sigit Prabowo bakal menjabat Kapolri baru. Ia dikenal sebagai sosok yang sangat hormat pada guru.

Hal ini disampaikan Kepala Sekolah SMAN 8 Yogyakarta Sri Suyatmi, yang didampingi Waka Humas SMAN 8 Nunik Sri Ritasari.

Menurutnya hal tersebut tergambarkan saat reuni akbar Lustrum IX SMA 8 di tahun 2019 yang lalu.
"Selain hadir, Pak Listyo bertemu dan sowan memohon doa restu kepada guru-gurunya," tuturnya beberapa waktu lalu.

Kembali dirinya menyampaikan dalam pertemuan lustrum itu Komjen Listyo juga berbagi pengalaman dan memotivasi siswa-siswi SMAN 8 Yogyakarta.

BACA JUGA: Kantor Kejaksaan Sleman Di-lockdown

"Selain bertemu dengan guru-guru, saat Lustrum tersebut Komjen Listyo juga berbagi pengalaman serta memotivasi siswa-siswi sini," tuturnya.

Menyinggung tentang pencalonan tunggal oleh Presiden, Sri Suryatmi menyampaikan dirinya beserta pengajar lainnya sangat mendukung Komjen Listyo untuk menjadi orang nomor satu di Kepolisian.

"Melihat latar belakang beliau saat masih duduk di bangku sekolah, kami yakin beliau mampu mengemban tugas tersebut," tegasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

Ups, KPK Sebut Tingkat Kepatuhan LHKPN Anggota DPR Tak Sampai 30%
Sebelum Dilantik jadi Menteri ATR, AHY Minta Restu Prabowo
Lantik 5 Pejabat Eselon II, Sultan: Jangan Sekadar Birokrat yang Bekerja di Kantor
Sleman Buka Pendaftaran Sekda Baru, Berikut Syarat dan Tahapan Seleksinya

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. Qatar Juara Grup A, Garuda Muda hanya Butuh Imbang untuk Lolos ke Fase Gugur
  2. Menang Setelah 43 Tahun, Ini Fakta Kemenangan Langka Indonesia atas Australia
  3. Timnas Indonesia Ukir Dua Memori Indah di Stadion Abdullah bin Khalifa Qatar
  4. Tampil Gemilang, Ernando Dianggap Kerasukan Kiper Real Madrid Andriy Lunin

Berita Terbaru Lainnya

Cabuli Santri, Pengasuh Pesantren Divonis 15 Tahun Penjara dan Denda Rp1 Miliar
Ini Dia 4 Aturan Baru Visa Umrah yang Diterbitkan Arab Saudi
Polisi Sebut Pengemudi Fortuner Ugal-ugalan Buang Pelat Nomor TNI di Lembang
Posko THR Resmi Ditutup, Total Ada 1.539 Aduan selama Lebaran Tahun Ini
Bawa Sabu-Sabu 5 Kg dan Ribuan Pil Ekstasi, Penumpang Pesawat Diamankan Petugas Bandara Soetta
MK Sudah Terima 33 Pengajuan Sahabat Pengadilan Kasus Sengketa Pilpres 2024, Ini Daftarnya
Jokowi Siapkan Rancangan Kerja untuk Prabowo, Begini Detailnya
Letusan Gunung Ruang Berisiko Tsunami, Begini Kronologi Erupsinya
Bareskrim Gandeng Polisi Thailand Buru dan Bawa Pulang Buron Narkoba Fredy Pratama
2 Oknum Pegawai Lion Air Jadi Sindikat Narkoba, Begini Modus Operasinya