News

Simak Cara Membuat Akun untuk Pendaftaran Kartu Prakerja 2022

Penulis: Restu Wahyuning Asih
Tanggal: 05 Januari 2022 - 14:37 WIB
Situs resmi program Kartu Prakerja hanya di prakerja.go.id - Tangkapan layar prakerja.go.id

Harianjogja.com, JOGJA - Pendaftaran prakerja melalui situs prakerja.go.id sudah dibuka mulai hari ini, Rabu (5/1/2022).

Masyarakat yang ingin mendaftarkan diri bisa membuat akun terlebih dahulu di bagian dashboard website.

Jika sudah memiliki akun, Anda bisa langsung mengikuti seleksi gelombang yang dibuka.

Sebelumnya membuat akun, Anda harus membenuhi syarat sebagai peserta prakerja.

Syarat yang wajib dipenuhi yakni:

Jika semua syarat sudah terpenuhi, maka berikut panduan membuat akun prakerja:

1. Buka situs https://dashboard.prakerja.go.id/daftar.

2. Masukkan alamat email dan password yang Anda miliki untuk mendaftar

3. Buka email notifikasi yang dikirimkan ke email masing-masing. Kemudian lakukan verifikasi.

4. Jika berhasil, Anda bisa melanjutkan ke proses pendaftaran.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber : Bisnis Indonesia

Berita Terkait

Upah Tak Dibayar, Pekerja Sleman Laporkan Perusahaan ke Disnaker
Surya Group Siap Buka 10.000 Lowongan Kerja di Tahun 2026
Pengumuman UMP DIY 2026 Molor, Pemda Tunggu Pedoman Pusat
Serapan Tenaga Kerja Bantul Anjlok, Target 2025 Meleset

Video Terbaru

Berita Lainnya

Berita Terbaru Lainnya

Bentrokan Saat Protes, Lima Orang Tewas di Iran
Kemenhub Ramp Check 104 Ribu Kendaraan Selama Libur Nataru
Prof. Susanto: Karier Remaja Harus Disiapkan Sejak Usia 15 Tahun
Kecelakaan Kapal Labuan Bajo, Menhub Soroti Cuaca Ekstrem
Libur Nataru Usai, Arus Balik di Ketapang-Gilimanuk Meningkat
Densus 88 Dampingi 68 Anak, Pakar Soroti Bahaya Simbol Ekstrem
Dana Desa Dipangkas Hingga 85 Persen, Asosiasi Kades Mengeluh
Pesta Tahun Baru di Filipina Diserang Granat, 22 Orang Luka
Juan Pedro Franco, Mantan Manusia Terberat Dunia Meninggal
India Klaim Geser Jepang Jadi Ekonomi Terbesar Keempat Dunia