Olahraga

800 Perenang Ikuti Krasi 2020

Penulis: Jumali
Tanggal: 20 Januari 2020 - 19:07 WIB
Panitia Krasi memberikan keterangan di depan awak media - Harian Jogja/Jumali

Harianjogja.com, SLEMAN - Sebanyak 800 perenang dipastikan ambil bagian dalam Kejuaraan Renang Antar Sekolah dan Perguruan Tinggi se-Indonesia (Krasi) yang digelar di kolam renang UNY Wates, Jumat (24/1/2020) hingga Minggu (26/1/2020).

Ketua pelaksana perlombaan Dede Wahyudi mengatakan, Krasi 2020 adalah kegiatan kesekian, sebab sebelumnya kegiatan sama pernah dilakukan beberapa tahun lalu. Adapun penyelenggara dari kegiatan yang memperlombakan 4.000 nomor perlombaan ini adalah Forum Klub Renang Sleman.

“Untuk peserta berasal dari 400 sekolah seluruh Indonesia,” katanya kepada awak media, Senin (20/1/2020).

Sedangkan Ketua Bidang Perwasitan PRSI DIY Agung Purwandono mengungkapkan, untuk menjamin penyelenggaraan yang fair, pihaknya telah menyiapkan tiga pemimpin perlombaan berlisensi B. Selain itu, sistem yang digunakan pada perlombaan kali ini adalah langsung final.

“Jadi nanti siapa yang tercepat. Selain itu, jenjangnya berdasarkan kelompok umur. Kami juga menggunakan teknologi untuk lebih akurat dalam pencatatan waktu,” ucap Agung.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

Raih 6 Medali, Anggar DIY Tembus 3 Besar Kejurnas Palu 2025
Cakrawala Inline Skate Ramaikan Olahraga Sepatu Roda di Jogja
Putri KW ke Final Australia Open Seusai Kalahkan Michelle Li
Islam Makhachev Jadi Juara Welter UFC Usai Kalahkan Della

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. Panduan Lengkap Slot Online di JendelaToto
  2. Panduan Lengkap Main di Jendelatoto
  3. Main Slot Gacor Mudah Menang 2025
  4. Best Strategies for Togel Players

Berita Terbaru Lainnya

Marc dan Alex Marquez Cetak Sejarah di MotoGP 2025
24 Tim Ramaikan Piala Askab PSSI Sleman 2025
Raih 6 Medali, Anggar DIY Tembus 3 Besar Kejurnas Palu 2025
Putri KW Takluk dari An Se Young di Final Australian Open 2025
Jafar/Felisha Kandas di Final Ganda Campuran Australian Open 2025
Verstappen Juara F1 Las Vegas 2025, Peluang Gelar Terbuka
Raymond/Nikolaus Sabet Gelar, Ganda Putri Indonesia Ikut Bersinar
Rachel/Febi Menang Dramatis di Final Australian Open 2025
Di Giannantonio Tak Peduli Kritik soal Performa MotoGP 2025
Putri KW ke Final Australia Open Seusai Kalahkan Michelle Li