Otomotif

MOTOR BARU SUZUKI : Suzuki Hayate EP Diluncurkan

Penulis: Jumali
Tanggal: 30 Januari 2016 - 01:35 WIB

Motor baru Suzuki Hayate EP Mulai Diluncurkan untuk wilayah India.

 

Harianjogja.com, NEW DELHI — Pabrikan sepeda motor Suzuki resmi meluncurkan produk terbarunya, Hayate EP.

Laman Indianautosblog, Jumat (29/1/2016) melaporkan perubahan terlihat jelas di frame, jarak sumbu roda, penggunaan aki dan ban. Adapun kelir yang ditawarkan Suzuki untuk varian Hayate EP adalah pearl mira red, metallic oort grey dan glass sparkle black.

Sementara untuk mesin, tidak banyak perubahan dilakukan oleh Suzuki. Hayate EP dicangkokkan mesin berkapasitas 112,8 cc satu silinder SOHC. Mesin ini diklaim mampu menghasilkan 8,9 ps pada 7.500 rpm dan torsi puncak 9,3 nm pada 5.000 rpm. Mengenai banderol yang diterapkan untuk Hayate EP? Sampai kini Suzuki Motorcycle India sebagai distributor varian ini belum mengungkapkannya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. Tuntas Klaim Kumpulkan 75.000 KTP untuk Maju Pilkada Sukoharjo Jalur Independen
  2. Indonesia Ukir Sejarah ke Semifinal Piala Asia U-23, Erick Thohir: Bangga!
  3. BI Rate Naik Jadi 6,25 Persen, BTN Masih Pertimbangkan Penyesuaian Bunga KPR
  4. Pilkada 2024 Makin Ramai, Kades Pentur Siap Maju jadi Calon Bupati Boyolali

Berita Terbaru Lainnya

Belum Ada Laporan Keluhan Pengisian Daya Kendaraan Listrik Selama Arus Mudik Balik Lebaran 2024
Tips Nyaman dan Aman saat Perjalanan Arus Balik
Tips Mudik Pakai Mobil Listrik

Tips Mudik Pakai Mobil Listrik

Ototekno | 2 weeks ago
Mengintip Jenis Mobil Mewah Sandra Dewi yang Harganya Mahal Semua
Tampil Sporty, Ini Spesifikasi Terbaru New Rush GR Sport
Bolehkah Motor Kredit Belum Lunas Digadaikan atau Dipindahtangankan? Begini Penjelasannya
UMKM Otomotif Lokal Dapat Beradaptasi dengan Tren EV
Launching New Honda Stylo 160, Honda Istimewa Gandeng Brand Fashion Lokal
Toyota Jepang Bakal Rilis 30 Mobil Listrik secara Global hingga 2030
Matik 160cc Jadi Premium Fashionable Pertama di Indonesia Resmi Hadir Lebih Dekat di Jogja, Kedu, dan Banyumas