Otomotif

Cegah Jamur di Interior Mobil dengan Hal Ini

Penulis: Jumali
Tanggal: 24 Januari 2022 - 05:47 WIB
Ilustrasi. - Freepik

Harianjogja.com, JOGJA - Mendadak muncul jamur di interior mobil, tentu bukanlah hal yang Anda inginkan. Sebab, selain akan membuat tampilan interior lusuh dan tidak nyaman, keberadaan jamur juga membahayakan kesehatan Anda.

Oleh karena itu, pencegahan akan bahaya tumbuhnya jamur harus Anda lakukan. Berikut cara mencegah tumbuhnya jamur pada interior mobil Anda :

- Pastikan tak ada kebocoran

Pastikan tidak ada kebocoran pada interior mobil Anda. Selain itu, pastikan juga karet interior juga menutup rapat celah yang ada. Sebab, jika ada kebocoran dan terjadi lembab di dalam mobil, maka jamur akan lebih mudah tumbuh.

- Jangan ada cairan yang tumpah

Pastikan pastikan tidak ada cairan tumpah pada mobil. Sebab, jamur akan cepat tumbuh jika cairan yang tumpah tidak segera dibersihkan dan dikeringkan.

- Rutin bersihkan mobil

Jamur tumbuh karena mobil jarang dilakukan pembersihan secara rutin. Untuk itu, Anda harus rutin membersihkan mobil agar kemungkinan jamur tumbuh bisa diminimalisasi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

BYD Klaim Kuasai Pasar Mobil Listrik Nasional 50 Persen di Awal 2025
Soal Sengketa Merek Denza, Ini Kata BYD
Pemkot Magelang Gelar Rally Mobil Kuno, Ada Suzuki CV-1 yang Kecil dan Imut
Pabrikan Otomotif China Kejar Target Luncurkan Mobil Terbang Tahun Ini

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. SEMARAK SATU DASAWARSA BAPERKA Merayakan Dekade Perawatan Perkeretaapian
  2. SEMARAK SATU DASAWARSA BAPERKA Merayakan Dekade Perawatan Perkeretaapian
  3. Pilkada untuk Siapa?
  4. Sinyal dari Pidato Prabowo

Berita Terbaru Lainnya

6 Tanda AC Mobil Rusak Berikut Tips Merawatnya
Pertamina Jadi Official Tim Lamborghini di GT3 World Challenge Asia Mandalika
Produsen Mobil Listrik Diminta Tidak Hanya Jualan, Tapi Aktif Bangun SPKLU
Polytron Resmi Debut Mobil Listrik, Targetkan Penjualan 1.500 Unit hingga Akhir 2025
Audi Klaim Mengalami Lonjakan Permintaan Kendaraan Listrik
VinFast Luncurkan SUV Listrik, VF6. Harga Mulai Rp384 Juta
Mobil Listrik Polytron G3 Meluncur, Harga Mulai Rp299 Juta
BYD Klaim Kuasai Pasar Mobil Listrik Nasional 50 Persen di Awal 2025
Soal Sengketa Merek Denza, Ini Kata BYD
KIA Segera Luncurkan Empat Mobil Listrik Terbaru, Ini Bocorannya