Otomotif

Agar Cat Bodi Motor Tak Cepat Pudar, Ini Cara Rawatnya

Penulis: Jumali
Tanggal: 24 Januari 2022 - 00:47 WIB
Pengunjung melihat-lihat sepeda motor New CB150X di booth Honda area Enduro, kompleks Pertamina Mandalika International Street Circuit, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, Jumat (19/11/2021). - Istimewa/AHM

Harianjogja.com, JOGJA - Merawat warna cat bodi motor memang tidak mudah. Apalagi, jika hanya mengandalkan kebersihan motor. Sebab, seiring perkembangan waktu, cat bodi motor akan memudar.

Berikut penyebab cat bodi motor memudar dan cara mengatasinya :

- Sinar matahari

Sinar matahari memang dapat merusak lapisan cat motor. Untuk usahakan untuk memarkir motor di tempat yang teduh.

- Air hujan

Selain sinar matahari, air hujan juga menjadi penyebab pudarnya cat motor. Oleh karena itu, jika motor Anda terkena air hujan langsung bilaslah dengan air bersih.

- Sabun cuci

Penggunaan sabun cuci yang kurang tepat akan merusak cat. Oleh karena itu gunakan sabun cuci khusus motor.

- Pengeringan

Pastikan saat mengeringkan motor tidak asal-asalan. Pastikan permukaan bodi motor kering.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

Fitur Trade-In Motorku X Mudahkan Pecinta Sepeda Motor Honda
Mulai 2027, Semua Mobil Baru di Indonesia Wajib Gunakan e-BPKB
Perhatikan Hal Ini Sebelum Mencuci Sepeda Motor
Triumph Rilis Tracker 400, Motor 400 cc Bergaya Flat Track

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. Panduan Lengkap Slot Online di JendelaToto
  2. Panduan Lengkap Main di Jendelatoto
  3. Main Slot Gacor Mudah Menang 2025
  4. Best Strategies for Togel Players

Berita Terbaru Lainnya

Volkswagen Kudeta Tesla, Jadi Raja Penjualan Mobil Listrik Eropa 2025
Volvo EX60 Hadirkan Gemini AI di SUV Listrik Kelas Menengah
Luxeed R7 Jadi SUV Listrik dengan Aerodinamis Terbaik
New Jersey Wajibkan SIM dan Helm DOT bagi Pengendara Sepeda Listrik
VinFast Kenalkan Motor Listrik Mirip Honda Vario dengan Baterai Swap
Insentif CBU Berakhir, Pasar Mobil Listrik Berisiko Melambat
Kolaborasi Mitsubishi-Foxtron Hadirkan Mobil Listrik Performa Tinggi 2
GAIKINDO: Penjualan Kendaraan Elektrik Melonjak Tajam
Outlander PHEV 2026 Meluncur, Jarak Tempuh Listrik Naik 18 Persen
Permintaan Meledak, Maruti Suzuki Perluas Produksi Mobil di India