Sepakbola

La Liga Tengah Pekan, Ada Sociedad vs Atletico, Madrid vs Granada

Penulis: M. Syahran W. Lubis
Tanggal: 22 Desember 2020 - 18:57 WIB
Pelatih Atletico Madrid Diego Simeone dan kapten tim Koke. - Bein Sports

Harianjogja.com, JAKARTA – La Liga Spanyol segera menggulirkan rangkaian pertandingan pekan ke-15 mulai pada pertengahan pekan ini mulai Selasa (22/12/2020) tengah malam WIB hingga Kamis (24/12/2020) pagi WIB.

Klasemen sementara dipimpin Atletico Madrid. Koke dan kawan-kawan saat ini mendulang nilai 29, sama dengan rival sekota sekaligus juara bertahan Real Madrid. Atletico hanya unggul selisih gol 19 berbanding 11.

Di posisi ketiga bertengger Real Sociedad dengan nilai 26. Skuad asuhan Imanol Alguacil sempat memimpin klasemen sementara dari matchday keenam hingga ke-11 serta ke-13, tetapi tergusur akibat raihan poin mandek di lima pertandingan terakhir dengan tiga imbang dan dua kali menelan kekalahan.

Pada matchday kali ini tersaji big match Real Sociedad menjamu Atletico Madrid di San Sebastian. Kemenangan akan sangat berarti bagi Sociedad untuk memulihkan kembali jalan mereka untuk menuju pucuk klasemen.

Sementara itu, juara bertahan Real Madrid akan menjamu peringkat keenam Granada. Kedua tim sedang on fire, Madrid memenangi empat laga terakhir, sedangkan Granada tidak terkalahkan di tiga laga terakhir dengan satu imbang dua dua kali meraih kemenangan.

Pertandingan lainnya, runner-up musim lalu Barcelona bertamu ke markas Real Valladolid. Barca berpeluang meraih 3 poin mengingat tuan rumah tengah berkutat di zona degradasi, tepatnya peringkat ke-18 dengan nilai 14, hanya lebih baik ketimbang Huesca dan Osasuna masing-masing dengan nilai 11.

Berikut jadwal lengkap pertandingan pekan ke-15 (dalam WIB):

Selasa, 22 Desember:

23:30   Valencia vs Sevilla

23:30   Elche vs Osasuna

Rabu, 23 Desember:

01:45   Huesca vs Levante

01:45   Real Sociedad vs Atletico Madrid

04:00   Real Valladolid vs Barcelona

04:00   Villarreal vs Athletic Bilbao

23:30   Getafe vs Celta Vigo

Kamis, 24 Desember:

01:45   Real Madrid vs Granada

04:00   Deportivo Alaves vs Eibar

04:00   Real Betis vs Cadiz

Klasemen sementara (peringkat, tim, main, menang, seri, kalah, gol memasukkan, gol kemasukan, selisih gol, nilai):

112921245+1929
2149232514+1129
3157532510+1526
4146711913+625
5136342514+1121
6136341720-321
7126241410+420
8145451920-119
9145361119-818
10145271717+017
11134451114-316
12145181526-1116
13143652121+015
14143651013-315
15133551517-214
16123541014-414
17143561116-514
18143561521-614
19141851222-1011
20133281121-1011

 

 

:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber : Bisnis Indonesia

Berita Terkait

Hasil Lazio vs Juventus Skor 2-1: Kalah, Si Nyonya Tua Tetap Melaju ke Final Copa Italia 2023/2024
Hasil Arsenal vs Chelsea Skor 5-0: The Gunners Bantai The Blues, Kokoh di Puncak Klasemen Liga Inggris
Liga Jerman, Bayern Perpanjang Asa
Prediksi Skuat City Hadapi Luton Town Malam Nanti

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. Latihan Bebas MotoGP Spanyol Dikuasai Kakak-Adik, Alex dan Marc Marquez
  2. Kalah dari NS Matrix Deers, Prawira Harum Gagal Susul Pelita Jaya di BCL Asia
  3. Sinopsis Glenn Fredly: The Movie, Perjalanan Hidup Sang Musisi Legendaris
  4. Aksi The Crazy Dunkers Meriahkan IBL All Star 2024

Berita Terbaru Lainnya

Vietnam Kalah! Timnas Indonesia U-23 Satu-satunya Wakil Asia Tenggara di Semifinal Piala Asia U-23/2024
Hasil Iraq U-23 vs Vietnam-23: Skor 1-0, The Golden Star Gagal Melaju ke Semifinal Piala Asia 2024
Hasil Uzbekistan U-23 vs Saudi Arabia U-23: Skor 2-0, Serigala Putih Jadi Lawan Garuda Muda di Semifinal Piala Asia 2024
Hasil Persis vs Persita Liga 1: Skor 1-2, Laskar Sambernyawa Kalah di Stadion Manahan
Lolos Olimpiade 2024, Timnas U-23 Sudah Ditunggu 'Musuh Besar' Begini Skenario Menghadapinya
Jika Juara Piala Asia U-23, Indonesia Akan Satu Grup dengan Israel di Olimpiade Paris
STY Sudah Prediksi Timnas U-23 Bisa Capai Semifinal Piala Asia 2024
Masuk Semifinal Piala Asia, Media Massa di Qatar Akui Kegigihan Indonesia
Hasil South Korea U-23 vs Indonesia U-23 Bawa Garuda Muda ke Semifinal, Begini Cara Erick Thohir Memotivasi Pemain di Ruang Ganti
Statistik Timnas Indonesia Melawan South Korea di Perempat Final Piala Asia, Memang Pantas Menang