Tekno

Ini Cara Kontrol Anak dengan Aktifkan Family Pairing di TikTok

Penulis: Jumali
Tanggal: 25 Januari 2022 - 05:27 WIB
TitTok - Ist

Harianjogja.com, JOGJA - Aplikasi TikTok telah merilis fitur Family Pairing sejak April 2020. Lewat fitur ini, orang tua bisa mengontrol akses Tiktok dari sang anak.

Tidak hanya dalam durasi, dengan Family Pairing, orang tua juga bisa melakukan pembatasan terhadap konten yang tidak sesuai. Lalu bagaimana cara memakai Family Pairing?

- Buka akun Tiktok di ponsel dan ketuk “Me” di pojok kanan bawah.

- Ketuk ikon tiga titik di sudut kanan atas aplikasi untuk membuka menu “Privacy and Safety”.
- Pilih Digital Wellbeing > Family Pairing. TikTok akan menanyakan apakah kamu orang tua yang menggunakan akun ini. Ketik “Parent”.

- Pilih “Continue” untuk memunculkan QR code.
- Buka TikTok di ponsel anak dan ketuk Me > Three-Dot Icon > Digital Wellbeing > Family Pairing > Teen.

- Ponsel anak Anda akan meminta Anda untuk memindai kode QR yang ditampilkan di smartphone.
- Pindai kode QR, tap “Link Accounts” di ponsel anak. Konfirmasikan pilihan dan akun akan ditautkan.

- Anda bisa menge-tap akun anak untuk mengakses dan mengubah setelan keamanannya. Selain itu, Anda bisa mengaktifkan ketiga fitur kontrol orang tua satu per satu di akun TikTok.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

X Blokir Edit Gambar Asusila di Grok AI Usai Dikecam
WhatsApp Siapkan Fitur Foto Sampul, Profil Makin Personal
Fenomena Digital China, Sileme Rebranding Jadi Demumu
Peluang Gen Z di Era AI: Gig Economy, Literasi, dan Kebijakan

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. Panduan Lengkap Slot Online di JendelaToto
  2. Panduan Lengkap Main di Jendelatoto
  3. Main Slot Gacor Mudah Menang 2025
  4. Best Strategies for Togel Players

Berita Terbaru Lainnya

Bocoran iPhone Fold dan iPhone 18 Pro Mulai Terungkap
OpenAI Masuk Pasar Wearable, Siapkan Earphone AI Sweet Pea
Kementerian Komdigi Selidiki Isu Reset Password Pengguna Instagram
Meizu 22 Air Batal Rilis, Harga RAM Global Jadi Penyebab
Komdigi Panggil Meta Terkait Data Instagram, Masyarakat Diminta Tenang
Google DeepMind Rilis Veo 3.1, AI Video 4K dengan Format Vertikal
Ericsson Umumkan PHK 1.600 Pegawai, Fokus Efisiensi Biaya
Google Rilis Personal Intelligence di Gemini, Tantang Apple
Grok Dilarang Edit Foto Terbuka di Seluruh Platform X
Huawei Ungguli Apple di Pasar Ponsel China