Advertisement

BMKG: Waspadai Potensi Hujan Lebat di Kulonprogo dan Sleman Bagian Utara

Abdul Hamied Razak
Jum'at, 05 April 2024 - 05:37 WIB
Abdul Hamied Razak
BMKG: Waspadai Potensi Hujan Lebat di Kulonprogo dan Sleman Bagian Utara Ilustrasi. - Harian Jogja/Nina Atmasari

Advertisement

Harianjogja.com, JOGJA—Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Jogja prediksi kondisi cuaca di Jogja dan sekitarnya selama Jumat (5/4/2024).

Dari laporan prakiraan cuaca BMKG saat siang hari sebagian wilayah di DIY diprediksi hujan petir dengan intensitas sedang hingga lebat disertai petir, khususnya di wilayah Sleman

Advertisement

Adapun suhu rata-rata udara di Jogja berkisar antara 22 hingga 32 derajat celcius sementara tingkat kelembaban udara berkisar 70 hingga 95.

BACA JUGA: Tol Jogja Solo Dibuka Fungsional Mulai 5 April untuk Pemudik, Berikut Ketentuannya

"Waspada potensi hujan sedang-lebat yang dapat disertai kilat / petir dan angin kencang di Sleman bagian utara dan Kulonprogo bagian utara," dikutip dari laman bmkg.go.id, Jumat (5/4/2024)

Berikut ini prakiraan cuaca DIY pada Jumat 5 April 2024 ini dikutip dari laman bmkg.go.id:

1. Bantul

Pagi: berawan

Siang: cerah berawan

Malam: berawan

Dini hari: berawan


2. Sleman

Pagi: berawan

Siang:  berawan

Malam: hujan ringan

Dini hari: berawan


3. Kulonprogo

Pagi: berawan

Siang: cerah berawan

Malam: berawan

Dini hari: berawan


4. Gunungkidul

Pagi: berawan

Siang: cerah berawan

Malam:  berawan

Dini hari: berawan


5. Kota Jogja

Pagi: berawan

Siang: cerah berawan

Malam: berawan

Dini hari: berawan

Itulah prakiraan cuaca Jogja pada hari ini, Jumat 5 April 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Advertisement

Harian Jogja
Ibu-Ibu Dikenalkan Bisnis Sampingan

Ibu-Ibu Dikenalkan Bisnis Sampingan

Jogjapolitan | 8 hours ago

Advertisement

Berita Pilihan

Advertisement

alt

Bappenas Sebut Telah Masukkan Program Makan Siang Gratis ke Dalam RKP 2025

News
| Senin, 06 Mei 2024, 21:27 WIB

Advertisement

alt

Piknik dan Camping di Nawang Jagad Kaliurang: Info Lokasi, Jam Buka, dan Biaya Tiket Masuk

Wisata
| Sabtu, 04 Mei 2024, 09:37 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement