Sepakbola

Jadwal Siaran Langsung Liga Inggris Pekan Terakhir

Penulis: Ginanjar Saputra
Tanggal: 10 Mei 2019 - 21:42 WIB
Trofi Liga Inggris - Reuters

Harianjogja.com, JOGJA—Gelar juara Liga Premier Inggris 2018-2019 yang jadi rebutan Liverpool dan Manchester City akan ditentukan dalam pertandingan pekan ke-38 yang digelar serentak, Minggu (12/5/2019) pukul 21.00 WIB.

Liverpool, yang sedang bersaing dengan Manchester City dalam merengkuh gelar juara Liga Inggris, akan menghadapi Wolverhampton Wanderers di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris. Laga antara Liverpool dan Wolverhampton Wanderers itu akan ditayangkan secara langsung di saluran televisi Bein Sports 3.

Sementara itu, Manchester City akan bertandang ke kandang Brighton & Hove Albion. Pertandingan tersebut akan disiarkan secara langsung melalui saluran televisi Bein Sports 1.

Saat ini, Manchester City dan Liverpool yang sedang bersaing merengkuh gelar juara Liga Inggis hanya terpaut satu poin di papan klasemen sementara. Manchester City yang berada di posisi puncak mengoleksi 95 poin, sedangkan Liverpool mengumpulkan 94 poin.

Berikut jadwal siaran langsung televisi pertandingan pekan terakhir atau pekan ke-38 Liga Inggris musim 2018-2019:
Brighton & Hove Albion Vs Manchester City: Live Bein Sports 1, Minggu (12/5/2019) pukul 21.00 WIB.
Burnley Vs Arsenal: Live Bein Sports Xtra, Minggu (12/5/2019) pukul 21.00 WIB.
Crystal Palace Vs AFC Bournemouth: Live Bein Sports Xtra, Minggu (12/5/2019) pukul 21.00 WIB.
Fulham Vs Newcastle United: Live Bein Sports Xtra, Minggu (12/5/2019) pukul 21.00 WIB.
Leicester City Vs Chelsea: Live Bein Sports Xtra, Minggu (12/5/2019) pukul 21.00 WIB.
Liverpool Vs Wolverhampton Wanderers: Live Bein Sports 3, Minggu (12/5/2019) pukul 21.00 WIB.
Manchester United Vs Cardiff City: Live Bein Sports 2, Minggu (12/5/2019) pukul 21.00 WIB.
Southampton Vs Huddersfield Town: Live Bein Sports Xtra, Minggu (12/5/2019) pukul 21.00 WIB.
Tottenham Hotspur Vs Everton: Live Bein Sports Xtra, Minggu (12/5/2019) pukul 21.00 WIB.
Watford Vs West Ham United: Live Bein Sports Xtra, Minggu (12/5/2019) pukul 21.00 WIB.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber : JIBI/Solopos

Berita Terkait

Bantai Brighton & Hove Albion 0-4, Manchester City Tempel Terus Arsenal di Liga Inggris
Kans Liverpool Juarai Liga Inggris Masih Terbuka, Ini Syaratnya

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. Garuda Selangkah Lagi Menuju Paris, Ini Fakta tentang Olimpiade Melbourne 1956
  2. Satu Kemenangan Lagi menuju Olimpiade Paris, STY: Percayai Saya, Ikuti Saya!
  3. Koalisi Berkah Pecah, Hari Wuryanto Bakal Maju sebagai Calon Bupati Madiun 2024
  4. Garuda Muda Wajib Waspada, 3 Pemain Uzbekistan Bermain di Prancis dan Rusia

Berita Terbaru Lainnya

Lolos Olimpiade 2024, Timnas U-23 Sudah Ditunggu 'Musuh Besar' Begini Skenario Menghadapinya
Jika Juara Piala Asia U-23, Indonesia Akan Satu Grup dengan Israel di Olimpiade Paris
STY Sudah Prediksi Timnas U-23 Bisa Capai Semifinal Piala Asia 2024
Masuk Semifinal Piala Asia, Media Massa di Qatar Akui Kegigihan Indonesia
Hasil South Korea U-23 vs Indonesia U-23 Bawa Garuda Muda ke Semifinal, Begini Cara Erick Thohir Memotivasi Pemain di Ruang Ganti
Statistik Timnas Indonesia Melawan South Korea di Perempat Final Piala Asia, Memang Pantas Menang
Bantai Brighton & Hove Albion 0-4, Manchester City Tempel Terus Arsenal di Liga Inggris
Hasil South Korea U-23 vs Indonesia U-23 Skor Adu Penalti 10-11: Pratama Arhan Penentu Kemenangan Garuda Muda ke Semifinal Piala Asia
Dramatis, Garuda Muda Maju ke Semifinal Piala Asia usai Kalahkan Korsel Lewat Adu Penalti, Sejarah Baru Timnas Indonesia
Babak Kedua Indonesia vs Korsel, 2-2, Diwarnai 2 Kartu Merah, Korsel Paksa Garuda Muda Perpanjangan Waktu