Tekno

Cara Kirim Video dengan File Besar di WhatsApp

Penulis: Jumali
Tanggal: 26 Januari 2022 - 13:47 WIB
Ilustrasi. - Freepik

Harianjogja.com, JOGJA - WhatsApp memiliki segudang fitur yang membantu penggunanya. Selain fitur mengirim pesan berupa teks dan foto, WhatsApp juga melengkapi fiturnya dengan pengiriman file berupa video.

Hanya saja, WhatsApp telah membatasi ukuran file-file yang hendak dikirim dengan batas maksimal hanya 16 MB. Padahal, banyak video penting dengan ukuran besar dan durasi panjang yang harus dibagikan cepat.

Berikut cara mengirim file atau video berdurasi panjang melalui WhatsApp :

- Google Drive


Upload video lebih dulu ke Google Drive sebelum dikirim melalui WhatsApp. Caranya, bisa dilakukan sebagai berikut :

1.lik ikon ‘+’yang ada di home-screen Google Drive.
2. Pilih Upload.
3. Upload file atau video.
4. Usai diupload klik ikon “titik tiga” yang ada di ujung kanan, lalu pilih “copy link”.
5. Buka WhatsApp dan paste link ke akun WhatsApp tujuan.

- Video Compressor

Anda bisa juga menggunakan video compressor untuk mengompres video yang akan dikirim melalui WhatsApp, caranya :

1. Masuk aplikasi Video Compressor, dan plih select video.
2. lalu klik “compress video”.
3. Pilih ukuran yang kamu inginkan.
4. Setelah selesai, Anda tinggal share video di kontak WhatsApp tujuan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

Kini WhatsApp Bisa Bikin Pesanmu Terlihat Lebih Rapi dengan 4 Opsi Format Teks Ini
Whatsapp Bakal Sinkronisasi Kunci Percakapan untuk Semua Perangkat
Hati-Hati! Beredar Akun Whatsapp Palsu Menyaru Caleg PKB Bantul
WhatsApp Uji Coba Format Teks Baru untuk Android dan iOS, Begini Cara Kerjanya

Video Terbaru

Berita Lainnya

  1. Uzbekistan jadi Lawan Garuda Muda di Semifinal setelah Kandaskan Arab Saudi 2-0
  2. Tangis Kecil Erick Thohir Iringi Sukses Timnas U23 ke Semifinal Piala Asia U-23
  3. Kasus DBD di Pacitan Melonjak Tinggi pada April Ini, Angkanya Capai 107
  4. Jatuh lalu Tertabrak Truk, Pengendara Motor Meninggal di Selogiri Wonogiri

Berita Terbaru Lainnya

Threads Segera Merilis Fitur Bisa Mengarsipkan Unggahan
Gim yang Mengandung Kekerasan Bakal Diblokir
Swift Pod, Mobil Otonom yang Memungkinkan Siapapun Melakukan Perjalanan Sambil Tidur
Google Meluncurkan Versi Android 15, Bisa Tampilkan Informasi Kesehatan
Meta Tutup Akses Threads di Turki, Ini Permasalahannya
Masuk Indonesia, Ini Hasil Uji Kecepatan Starlink Vs Internet Lokal
TikTok Berencana Pakai Influencer AI untuk Promosikan Produk
Cerita Apple Hadapi Gugatan Biaya App Store Senilai Rp16 Triliun
Banyak Foto saat Lebaran? Simpan di Cloud Saja Biar Ponsel Tidak Penuh
BYD Siap Kenalkan Baterai 1.000 Km Generasi Kedua